Hukum & Kriminal
Out Off Control, Grandmax Warga Jember Terguling di Jalan Klakah Lumajang
Memontum Lumajang – Diduga mengalami out off control, satu unit kendaraan jenis minibus Grandmax warna putih Nopol B 9401 NCI, mengalami nasib naas terguling di Jalan Raya Klakah, Desa Mlawang, Kecamatan Klakah, Kabupaten Lumajang, Rabu (24/05/2023) sekitar pukul 07.00.
Kanit Laka Polres Lumajang, Iptu Loni, mengatakan bahwa mobil Grandmax tersebut dikemudikan Relo Gemayel Nur Muhammad (40), warga Jalan Hos Cokroaminoto, Kulon Pasar, Desa Jember Kulon, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember. Semula, mobil berjalan dari arah Selatan ke Utara. Namun, tepat di lokasi kejadian, tiba-tiba ban belakang sebelah kanan mengalami pecah atau meletus hingga hilang kendali.
Baca juga:
- Bunda Indah-Mas Yudha Tampil Ciamik di Momen Debat Publik Kedua Pilkada Lumajang
- Perkuat Sistem Metrologi Legal Jadi Cara Lumajang Jaga Integritas dan Keberlanjutan Pasar Tradisional
- Pemkab Lumajang Raih Penghargaan Perlindungan Konsumen Kategori Pasar Tertib Ukur 2023
- Ribuan Relawan Hadiri Shalawat Akbar untuk Pemenangan Bunda Indah dan Mas Yudha
- Miliki Potensi Alam Melimpah, Pemkab Lumajang Tegaskan Siap Dukung Program Makan Gizi Gratis
“Mobil mengalami selip sendiri atau out off control hingga mengakibatkan terguling,” terangnya.
Ditambahkannya, dalam kejadian itu, mobil Daihatshu Grandmax mengalami kecelakaan tunggal. “Kerugian materi akibat kecelakaan tersebut kurang lebih mencapai Rp 10 juta,” ujarnya. (adi/gie)
- Lumajang1 minggu
Sound Horeg bersama Denny Caknan Bakal Meriahkan Kampanye Akbar Paslon Bunda Indah – Mas Yudha
- Lumajang4 minggu
Wujudkan Sanitasi Aman, Pemkab Lumajang Terima Dukungan Advokasi Perwakilan Unicef
- Lumajang4 minggu
21 Kecamatan Jadi Sebaran Rokok Ilegal, Satpol PP Lumajang Sita 118 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Lumajang4 minggu
Penataan Pura Mandhara Giri Semeru Agung Lumajang Kedepankan Infrastruktur Ramah Lingkungan
- Lumajang4 minggu
Ini Alasan Kenapa Kalangan Milenial Harus Pilih Bunda Indah dan Mas Yudha di Pilkada Lumajang
- Lumajang3 minggu
Diduga Lakukan Pelanggaran, Cabup Petahana-Thoriqul Haq Dilaporkan ke Bawaslu Lumajang
- Lumajang4 minggu
Pj Bupati Lumajang Ajak Calon Guru Penggerak Berinovasi sebagai Pelopor Pembelajaran
- Lumajang4 minggu
Gempur Rokok Ilegal, Satpol PP Lumajang Ungkap Peran Penting Masyarakat Usai Edukasi Cukai