Hukum & Kriminal
Pendaftaran Calon Kepala Dinas PUTR Lumajang Disinyalir Ada Kejanggalan
Dugaan adanya ‘Permainan’ pada proses pendartaran ini menjadi perbincangan, bukan hanya di kalangan pejabat Lumajang, Para Rekanan (Pemborong) di Lumajang dan Bondowoso juga sudah memastikan, bahwa Karna Suswandi akan lolos untuk menduduki jabatan Kepala Dinas PUTR Lumajang.
Bahkan, para Rekanan Lumajang sempat ketar-ketir, jika benar, Karna Suswandi sebagai Kepala Dinas PUPR Lumajang, jangan-jangan persoalan yang menimpa Rekanan Bondowoso akan menimpa Rekanan Lumajang.
”Informasinya, disinyalir Rekanan Bondowoso masih ada persoalan dengan Karna Suswandi. Entah persoalan apa ya tidak tahu, mungkin masalah proyek” kata beberapa rekanan Lumajang yang enggan disebutkan namanya.
Sementara itu Agus Triyono, selaku ketua Pansel Lelang Jabatan Pemkab Lumajang saat dikonfirmasi terkait hal itu via WhatsApp, Kamis (25/4/2019). Membenarkan jika peserta yang mendaftar memang kesemuanya dari bondowoso.
“Benar, karena pengumuman open biding jabatan pimpinan tinggi pratama disebar se indonesia melalui web pemda, saat ini masih proses yang sudah selesai tahap asesmen manajerial oleh lembaga asesor dari surabaya, minggu depan test kemampuan bidang pansel menyeleksi dari jumlah pendaftar disaring menjadi 3 terbaik, setelah itu, 3 terbaik diserahkan ke Bupati untuk dipilih salah satunya menjadi kepala dinas ketiganya punya peluang yang sama” Ungkap Agus Triyono. (adi/yan)
- Lumajang1 minggu
Sound Horeg bersama Denny Caknan Bakal Meriahkan Kampanye Akbar Paslon Bunda Indah – Mas Yudha
- Lumajang4 minggu
Wujudkan Sanitasi Aman, Pemkab Lumajang Terima Dukungan Advokasi Perwakilan Unicef
- Lumajang4 minggu
21 Kecamatan Jadi Sebaran Rokok Ilegal, Satpol PP Lumajang Sita 118 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Lumajang4 minggu
Penataan Pura Mandhara Giri Semeru Agung Lumajang Kedepankan Infrastruktur Ramah Lingkungan
- Lumajang4 minggu
Ini Alasan Kenapa Kalangan Milenial Harus Pilih Bunda Indah dan Mas Yudha di Pilkada Lumajang
- Lumajang3 minggu
Diduga Lakukan Pelanggaran, Cabup Petahana-Thoriqul Haq Dilaporkan ke Bawaslu Lumajang
- Lumajang4 minggu
Pj Bupati Lumajang Ajak Calon Guru Penggerak Berinovasi sebagai Pelopor Pembelajaran
- Lumajang3 minggu
Datangi Peserta SKD Bagi CPNS, Pj Bupati Lumajang Beri Motivasi dan Semangat